Minggu, 25 April 2010

Pemrograman C / C++ : Fungsi Dalam Bahasa C/C++

Program Bahasa C pada hakekatnya tersusun atas sejumlah blok fungsi. Sebuah program minimal mengandung sebuah fungsi utama main ( main() ). Setiap fungsi terdiri dari suatu atau beberapa pernyatan yang secara keseluruhan dimaksudkan untuk melaksanakan tugas khusus.

Bagian pernyataan fungsi ( sering disebut tubuh fungsi)n diawalai dengan tanda kurung kurung kurawal buka ( { ) dan diakhiritanda kkurung kurawal tutup ( } ).

Namun ketika dalam kenyataan suatu fungsi bisa saja tidak mengandung pernyataan sama sekali seperti yang diperlihatkan dalam contoh berikut:

Main()
{

}

Walaupun fungsi tidak mempunyai pernyataan ,namun kurung kurawal harus tetap ada , karena mengisaratkan awal dan akhir definisi fungsi. secara umum suatu fungsi mempunyai bentuk sebagai berikut:

Nama-fungsi (daftar parameter)
Deklarasi parameter;
{
tubuh fungsi
}

Contoh Program C :



Contoh Program C++ :



Itu se
dikit tentang fungsi penyusun dalam bahasa C/C++. Untuk pembahasan mengenai fungsi yang lebih lanjut ,akan saya berikan di posting berikutnya.

----------------------------------
Dukung Isa pada Kontes Seo Amikom Blogger Community Goes To Karimunjawa


Anda Ingin Berlangganan Tutorial Komputer Terbaru Seperti Ini Gratis ,Masukkan alamat email anda:

Delivered by FeedBurner

11 komentar:

IDHANGDOANG on 25 April 2010 pukul 19.54 mengatakan...

PERTAMAX! begitu to ternyata, sedikit mengerti nih tentang bhs C/C++

IzaAzhari on 25 April 2010 pukul 20.04 mengatakan...

hehehehhe.,,,,makasih yaw dh mau brknjung,,mantab

ORC blog on 25 April 2010 pukul 20.15 mengatakan...

kurang paham nih...hehehe

Admin on 25 April 2010 pukul 20.19 mengatakan...

kuliah pertama q dsuguhi bahasa ini nich yg waktu tu gak mudeng sm sekali bhasa pemrograman..
bikin pusing..wkwkkwwk
happy blogging sob...

Anonim mengatakan...

info bermanfaat, tapi pusing neh, bahsa program....

Dapunta

Admin EL_SouL PC on 25 April 2010 pukul 22.50 mengatakan...

maseh agk kuarang ngerti...
but nice info nih....

Anonim mengatakan...

Wah gak tahu tentang ginian nih.. hehhehe
Maklumlah..
Keep Blogging gan!!

Blog Kang Robby on 26 April 2010 pukul 01.15 mengatakan...

Postingan yang kere sob... jadi tyeringat nilai C + Klau di kualiah... ahahahaaaaaa

Prian Jaya on 26 April 2010 pukul 16.09 mengatakan...

ohh... gitu.. jadi semakin mengerti nih..

harajuku_08 on 7 Mei 2010 pukul 19.35 mengatakan...

mantep!!!!

Unknown on 31 Oktober 2017 pukul 23.10 mengatakan...

Bang buka kurawal sama tutup itu ada pengertian dan fungsinya yaitu klw buka kurawal { menandakan awal pembuatan suatu statemen klw tutup kurawal } ya menandakan akhir sebuah statement

Posting Komentar

Silakan memberikan komentar untuk entri blog belajar ilmu komputer ini. Kurang lengkap rasanya apabila anda tidak meninggalkan jejek komentar anda di blog ini.

 

Komentar Terakhir

Belajar Ilmu Komputer Copyright © 2009 WoodMag is Designed by Ipietoon Supported by : Amikom Blogger Community Goes To Karimunjawa